Coto Makassar, Kuliner Khas yang Mendunia

Meskipun Coto Makassar kini mudah ditemukan di mana saja, namun tidak sah jika ke Makassar tanpa menikmati kuliner khas di tempat asalnya. Coto Makassar merupakan salah satu kuliner yang sangat dibanggakan masyarakat kota Makassar dan sudah terkenal di seluruh penjuru Indonesia, bahkan dunia. Kuliner khas ini sudah ada sejak tahun 1538 M. Diketahui Coto Makassar … Read more

Benteng Fort Rotterdam, Saksi Bisu Kota Makassar

benteng fort rotterdam makassar wide

Tidak jauh dari Pantai Losari terdapat benteng peninggalan Kerajaan Gowa-Tallo yang berdiri sejak tahun 1545. Bentuk benteng Fort Rotterdam Makassar ini terlihat seperti penyu yang hendak menuju lautan. Bentuk yang unik ini bisa dimaknai sebagai gambaran kejayaan Kerajaan Gowa yang wilayah kekuasaannya tersebar di darat dan lautan. Benteng ini merupakan saksi bisu rangkaian momen bersejarah … Read more

Pulau-Pulau Eksotis di Sekitar Kota

Terdapat 12 pulau eksotis yang ada di sekitar Kota Makassar, yakni Pulau Langkai, Barang Lompo, Barang Caddi, Samalona, Kodingareng Keke, Kodingareng Lompo , Lanjukkang, Lumu-lumu, Bone Tambung, Lae-lae, Pulau Lae-lae Kecil dan Pulau Kayangan di mana masing-masing pulau ini memiliki keunikan serta keindahan bawah lautnya sendiri. Salah satu diantaranya adalah Pulau Samalona. Pulau eksotis yang … Read more

Menikmati Matahari Terbenam di Pantai Losari

Belum sah rasanya jika ke Makassar tanpa mengunjungi Pantai Losari, ikon khas kebanggaan masyarakat Kota Makassar. Terdapat ciri khas khusus yang bisa dinikmati saat berkunjung ke Pantai Losari, yakni kondisi alam dan sejarah yang ada di sekitarnya. Konon, salah satu sunset terindah di Indonesia ada di Pantai Losari. Bukan hanya itu, Masjid terapung Amirul Mukminin … Read more